Semua Resep Yang Ada Di Blog Ini Di Ambil Dari Berbagai Sumber,Banyak Yang Bisa Ditambah Dan Atau Dikurangi Sesuai Selera Kita Masing Masing.Ada Juga Artikel Artikel Yang Di Modifikasi Namun Tetap Tidak Menghilangkan Intisari Pesan.Temukan Asal Usul Dari Banyak Resep Di Berbagai Daerah Dan Jangan Lupa Untuk Mengunjungi Bagian Unik Dimana Anda Dapat Melihat Berbagai Keunikan Dari Banyak Tempat

01/08/11

Resep Soto Mi Jakarta

resep masakan resep soto mi jakarta

Bahan-Bahan
Lima tiga perempat kilogram tetelan

Bumbu Bumbu
Enam batang sere
Tiga sendok teh merica
Garam
Sebelas setengah butir kemiri
Dua puluh tiga buah bawang merah
Sebelas buah bawang putih
Lima jahe yang diiris tipis tipis
kemudian digeprak

Tambahan
Daun seledri yang diiris iris halus
Potongan risol
Tomat yang diris tipis tipis
Mi basah
Sambal dengan menggunakan rawit
Kol yang diiris tipis tipis

Risol
Merica bubuk,garam,kulit lumpia,sebelas setengah buah bawang putih yang dirajang,bihun kering

Sambel
Jeruk limo yang diambil airnya
Rawit

Pengolahan Kuah
1.Gunakan air untuk merebus tetelan sampai tetelan lunak
2.Bawang putih,merica,bawang merah,kemiri dihaluskan
3.Bumbu bumbu yang dihaluskan ditumis sampai beraroma wangi
4.Sere,garam,jahe di campurkan ke tumisan
5.Sere,garam,jahe yang dicampurkan ke tumisan dicampurkan
dengan tetelan yang direbus.Semua bahan dimasak sampai mencapai
titik didih

Pengolahan Risol
1.Siapkan air panas
2.Gunakan air panas untuk merebus bihun sampai bihun lunak
3.Bihun diangkat
4.Merica dan bwang putih dihaluskan kemudian ditumis sampai
beraroma wangi
5.Bihun dicampur dengan tumisan
6.Taburi garam
7.Dioseng sampai bihun jadi layu
8.Bihun di yang telah diangkat digunakan untuk digabungkan
dengan kulit lumpia untuk membuat risol
9.Setelah itu digoreng sampai matang
10.Diangkat,Di tiriskan,dipotong

Pengolahan Sambel
Siapkan ulekan untuk mengulek rawit yang telah direbus sampai layu.
Campurkan air jeruk limo dan air

Pengolahan
1.Siapkan mangkuk.masukan risol,mi basa,tomat,kol ke dalam mangkuk
.Masukan tetelan kemudian kuah dituang
>>bagi yang suka mancampurkan soto dengan nasi,silahkan campurkan
nasi dengan soto


resep masakan lainnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mari Berbagi