resep masakan resep cumi goreng saos tartar
Bahan Bahan
Garam
Minyak goreng
Dua sendok teh air kapur sirih
Empat putih telor yang dikocok kocok lepas
Satu kilo cumi ukuran sedang,dibuang kepala dan dikupas kulit
Tiga ratus gram tepung
Satu sendok teh soda kue
Merica
Saos
Satu sendok teh merica
Dua sendok teh sari jeruk nipis
Dua sendok makan acar mentimun yang dicincang halus
Dua ratus lima puluh gram mayoness
Satu sendok teh garam
Pengolahan Saos
Garam,mayoness,sari jeruk nipis,merica dicampur campur sampai merata kemudian
Gabungkan acar ke campuran,diaduk aduk sampai merata semua
Pengolahan
1.Cumi yang sudah dibersihkan,dipotong potong menyerupai cincin kemudian direndam
Dengan menggunakan air kapur sirih selama sekitar dua puluh menit kemudian kembali
Dicuci sampai bersih.pisahkan
3.Gunakan garam dan merica untuk membumbui cumi,ditunggu sampai seperempat jam
4.Masing masing cumi dicelup ke putih telur yang sudah dikocok
5.Diputar putar merata di campuran garam,merica,tepung,soda kue
6.Letakan di wadah
7.Cumi digoreng kering dengan minyak panas
resep masakan lainnya
pic
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Mari Berbagi